Pages

Saturday, 25 January 2014

Lirik Lagu Brenda - Berkuasa Atas Segalanya





Brenda - Berkuasa Atas Segalanya




Verse 1
 Hanya dalamMu kutemukan kedamaian
Yesus hanya Kau yang setia





Verse 2
 Lewati lembah Kau berikan ku harapan
Pintu Surga Kau bukakan bagiku





Chorus/Ending
 Kau termegah dan termulia, berkuasa atas s'galanya
Di siang dan di malamku, genggam tanganku
Kau termegah dan termulia, berkuasa atas s'galanya
Di s'tiap langkah hidupku, ku berserah - kepadaMu





Bridge
 Sungguh sempurna rencanaMu bagiku
Dengan iman ku percaya




Ku berserah kepadaMu, di s'tiap langkah hidupku

No comments: